Halo Befseeker! Selamat berjuang untuk mencari kerja dan merubah nasib. Pada kesempatan kali ini, Befwork menyajikan informasi lowongan kerja wilayah D. I. Yogyakarta dengan rincian sebagai berikut:
Staf Sales
Persyaratan:
- Pria/ Wanita usia maks. 30 tahun
- Memiliki SIM C & Berjiwa Petualang
- Sehat jasmani dan rohani
- Berorientasi pada target
- Bersedia ditempatkan di luar kota sesuai kebutuhan perusahaan
- Menyukai tantangan, pekerja keras, disiplin, jujur, dan komunikasi yang baik
- Area penempatan : Bantul – Kulon Progo – Purworejo – Yogyakarta – Sleman – Gunung Kidul
Benefit :
- Jenjang karir
- Gaji pokok
- Tunjangan Transportasi & Makan
- Tunjangan komunikasi
- BPJS Ketenagakerjaan
- BPJS Kesehatan
- Fasilitas Motor dan HP
- Program pendidikan
- Uang saku selama menjalani program pendidikan
Silakan kirimkan lamaran Anda ke email:
karir@elangperkasagroup.com
Catatan:
- Harap selalu berhati-hati terhadap segala bentuk tindak penipuan.
- Selalu hindari lowongan kerja yang memungut biaya saat proses rekrutmen, karena sejatinya mencari kerja adalah upaya untuk mencari dan mendapatkan upah, bukan untuk dipunguti upah.
- Befwork selalu berusaha membantu untuk memilah dan memfilter informasi lowongan kerja yang dipublikasi. Tetapi, alangkah baiknya apabila diimbangi oleh wawasan yang lebih baik juga dari para Befseeker.